Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK
Wednesday, October 17, 2018
Edit
Berikut ini adalah Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK untuk membuat Rekap Nilai Pengetahuan dan Nilai Keterampilan .Download file dalam format .xlsx Microsoft Excel. Berkas ini mudah-mudahan berguna sebagai referensi ditujukan untuk Guru Mata Pelajaran di SMK atau sederajat.
Contoh Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK
Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK ini mengacu kepada Permendikbud Nomor 53 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
Permendikbud Nomor 53 Tahun 2015:
Panduan Penilaian pada SMK (Sekolah Menengah Kejuruan):
Dalam format penilaian ini ada beberapa bagian penting atau menu diantaranya:
Permendikbud Nomor 53 Tahun 2015:
Panduan Penilaian pada SMK (Sekolah Menengah Kejuruan):
Dalam format penilaian ini ada beberapa bagian penting atau menu diantaranya:
- Input KD (Kompetensi Dasar) Mata Pelajaran yang bisa diisi sesuai dengan Silabus (sebagai bahan Deskripsi Pengetahuan dan Keterampilan)
- Input Nilai Pengetahuan
- Input Nilai Keterampilan
- Rekapitulasi Nilai Pengetahuan dan Keterampilan
- Panduan Pengisian (Langkah-langkah Penggunaan)
Download Contoh Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 untuk SMK
Selengkapnya mengenai susunan dan isi berkas ini silahkan lihat pada pratinjau atau file preview di bawah ini:Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK
Download File:
- Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK (Contoh: FORM NILAI UAS KELAS X TAHUN 2016-2017).xlsx
- Permendikbud Nomor 53 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.pdf
- Panduan Penilaian pada SMK (Sekolah Menengah Kejuruan).pdf
Demikian yang bisa kami sampaikan mengenai keterangan berkas dan share file Format Penilaian Mata Pelajaran Kurikulum 2013 SMK. Semoga bisa bermanfaat.