Contoh Surat Pemberian Kuasa Penuh Khusus untuk Pengambilan Uang Gaji Guru di Bank
Tuesday, August 1, 2017
Edit
Contoh Surat Pemberian Kuasa Penuh Khusus untuk Pengambilan Uang Gaji Guru di Bank.
Contoh ini merupakan contoh surat kuasa yang dibuat oleh kepala sekolah kepada bendahara ketika ia tidak bisa menarik dan mencairkan sendiri karena sakit atau ada keperluan lain yang mendesak.
Pemberian Kuasa Penuh terhadap bendahara adalah hal yang biasa dilakukan saat pimpinan sekolah tidak bisa mengambil atau menarik dan mencairkan uang gaji untuk guru-guru ke bank. Bila keadaan seperti itu maka mau tidak mau seorang leader harus membuat surat kuasa terhadap orang yang diberi kewenangan (dalam hal ini bendahara).
Khusus untuk Pengambilan Uang Gaji para guru, kepala meski membuat redaksi kalimat yang cocok untuk surat kuasa yang diberikan kepada bendahara yang diperintah oleh-nya. Bagaimana cara membuat surat kuasa untuk mengambil/menarik/mencairkan uang di bank?
Perhatikan contoh surat kuasa berikut!
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Kadir Diningrat
Tempat/Tgl. Lahir : Garut, 05 Maret 1956
No. KTP : -----------------
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 ...
Alamat : Jln. Bank No. 67 Garut
Memberikan kuasa penuh guna mengurus serta mencairkan dan mengambil gaji guru untuk bulan ... 2016 dikarenakan saya sedang sakit / pergi keluar kota karena kepentingan dinas.
Kepada saudara:
Nama : Ana Soleh
Tempat/Tgl. Lahir : Kadung, 12 Juni 1979
No. KTP : ----------------
Jabatan : Bendahara
Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 ...
Alamat : Jln. Mandiri Jaya No. 15 Garut
Segala bentuk resiko atau hal yang dapat ditimbulkan dari pelimpahan wewenang ini, dengan sepenuhnya menjadi tanggung-jawab pemberi wewenang.
Demikian Surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari pihak lain dan untuk digunakan sebagaimana mestinya.
Garut, 08 Januari 2016
Penerima Kuasa Pemberi Kuasa
Materai 6000
Ana Soleh Kadir Diningrat
Nama : Kadir Diningrat
Tempat/Tgl. Lahir : Garut, 05 Maret 1956
No. KTP : -----------------
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 ...
Alamat : Jln. Bank No. 67 Garut
Memberikan kuasa penuh guna mengurus serta mencairkan dan mengambil gaji guru untuk bulan ... 2016 dikarenakan saya sedang sakit / pergi keluar kota karena kepentingan dinas.
Kepada saudara:
Nama : Ana Soleh
Tempat/Tgl. Lahir : Kadung, 12 Juni 1979
No. KTP : ----------------
Jabatan : Bendahara
Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 ...
Alamat : Jln. Mandiri Jaya No. 15 Garut
Segala bentuk resiko atau hal yang dapat ditimbulkan dari pelimpahan wewenang ini, dengan sepenuhnya menjadi tanggung-jawab pemberi wewenang.
Demikian Surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari pihak lain dan untuk digunakan sebagaimana mestinya.
Garut, 08 Januari 2016
Penerima Kuasa Pemberi Kuasa
Materai 6000
Ana Soleh Kadir Diningrat
Mohon maaf jika ada kekeliruan format.
Agar lebih singkat dan rapi dalam membuat surat kuasa tersebut di atas, maka kami memperkenankan anda untuk mendownloadnya dalam bentuk file. File bisa didownload melalui link di bawah.
[Download] Contoh Surat Kuasa untuk Mengambil Gaji di Bank
Semoga Contoh Surat Kuasa tersebut berguna. Sehingga Contoh Surat Kuasa WB ini menjadi referensi.
Berbagai Sumber